Sabtu, 28 April 2012

Cetakan Turki 1881

Mushaf Cetakan Turki, 1881

Mushaf ini dicetak di Matba'ah Usmaniyah, Sya'ban 1298 H (Juni/Juli 1881). Sumber Turki menjelaskan bahwa pemerintah Turki Usmaniyah pada akhir abad ke-19 pernah mengirim ratusan Qur'an ke kawasan Asia Tenggara - diduga kuat (untuk tidak mengatakan pasti) adalah mushaf cetakan ini. Mushaf ini adalah milik sebuah keluarga di Wajo, Sulawesi Selatan.

Artikel terkait:
"Sejak kapaankah penomoran ayat dalam mushaf al-Qur'an?" http://quran-nusantara.blogspot.com/2012/12/nomor-ayat-dalam-quran.html
Kulit mushaf (kiri).











Tidak ada komentar:

Posting Komentar